#BersamaBergerakBerdaya Bangun Jurnalisme Lingkungan di Indonesia
Jurnalisme lingkungan di Indonesia perlu dibangun untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terkait mitigasi perubahan iklim secara nasional dan global.
Sebuah gerakan #bersamabergerakberdaya dari masyarakat adat Sawendui di Papua dalam pelestarian burung cenderawasih.
Belajar dari Desa Nusantara, ancaman penyeragaman komoditas memang terjadi di desa. Kasus yang banyak ditemukan saat ini adalah konversi lahan yang tadinya areal hutan, gambut, sawah, atau ladang menjadi kebun sawit.
Kalau kita memang serius menghadapi perubahan iklim, kita juga harus serius menjaga gambut supaya luasannya enggak makin minim. Kalau kita zalim sama gambut, gambut bakal memberikan kita banyak efek kejut, salah satunya ledakan bom karbon.
Bumi makin panas akibat #SelimutPolusi yang menyebabkan perubahan iklim. Dampak negatif polusi yang menyebabkan perubahan iklim terus memburuk dan berlipat ganda pada tingkat yang menurut saya sudah dramatis. Upaya global yang ambisius diperlukan untuk mengurangi emisi dan membatasi dampak perubahan iklim di planet ini.
Penelitian Geophysical Research Letters menyebutkan perubahan iklim membuat Bumi meredup dan kian gelap dipandang dari luar angkasa sana selama dua dekade terakhir. Kita perlu waspada. Keredupan Bumi bisa menjadi lebih signifikan beberapa dekade mendatang.
Jurnalisme lingkungan di Indonesia perlu dibangun untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terkait mitigasi perubahan iklim secara nasional dan global.
Film The Founder McDonald (2016) menampilkan kisah Ray Kroc, seorang entrepreneur yang berjuang mengembangkan usaha McDonald hingga menggurita di seluruh dunia.
Berkat internet, siapa pun kini bisa menjadi duta wisata. Kalau bukan kita yang memperkenalkan kampung halaman sendiri, siapa lagi?