Assalamualaikum,
Terima kasih sudah berkunjung ke blog saya. Halaman ini saya khususkan untuk memaparkan contoh kerja sama dengan beberapa mitra terkait penulisan konten. Semoga bisa menjadi pertimbangan Anda untuk bekerja sama.
DINAS PARIWISATA KOTA DENPASAR
Saya bersama seorang rekan menggarap laman khusus pengenalan obyek-obyek wisata di Kota Denpasar pada website Denpasar Tourism. Saya menulis lebih dari 50 artikel. Berikut beberapa di antaranya.





Cinta Le Mayeur untuk Ni Polok
Museum Lukisan Sidik Jari I Gusti Ngurah Gede Pemecutan
Menikmati Kicauan Merdu di Pasar Burung Satria
Ornamen Bali di Masjid Al Hikmah
Mengenal Bali dari Museum Tertua
Menyapa Sore di Istana Taman Jepun
Mengenal Sang Proklamator di Museum Bung Karno
OUTFIT PRIA
Outfit Pria adalah online store berbasis di Yogyakarta yang khusus memasarkan produk-produk outfit original untuk pria, mulai dari baju, jam tangan, tas, dompet, ikat pinggang, dan aksesoris lainnya. Berikut beberapa contoh konten tulisan yang pernah saya buat untuk outfitpria.com


Desain Kaos Distro Terbaru yang Digandrungi Kaum Hypebeast
Tampil Lebih Pintar dengan Kaos Distro Lengan Panjang
Kaos Jogja, Desainnya Rupa-Rupa
Inilah Cara Membedakan Jam Tangan Original dengan yang KW
Jam Tangan Elegant Ini Bikin Tampilan Kamu Lebih Berkelas
7 Pekerjaan Freelance Ini Cocok untuk Pria Milenial
Alasan dan Tips Menjalankan Kerja Freelance
Inilah Solusi Freelancer Online yang Dihantui Deadline
Jurus Desainer Online Hindari Jebakan Deadline
Harmoni Andante dalam Kehidupan Raisa Andriana
Terapi Musik: Obat Stres Paling Asik
Hoodie Custom Outfitnya Para Juara
SAMARA PROJECT
Samara Project adalah website konsultasi pernikahan yang sedang dalam tahap pengembangan. Laman ini dimiliki seorang konsultan pernikahan yang ingin mengembangkan layanan jasanya lebih luas. Berikut beberapa contoh artikel yang pernah saya tulis untuk samaraproject.id.

Konsultasi Pernikahan Menjembatani Pasangan Berkeluarga
5 Penyebab Utama Perceraian di Indonesia
Mengapa Perempuan Lebih Banyak Gugat Cerai?
Realita Pernikahan di Negeri Kita Hari Ini
Kenali Ciri-Ciri Suami dan Istri Selingkuh
REPUBLIKA
Sebelum memutuskan menjadi ibu rumah tangga, blogger, dan pekerja freelance, saya bekerja sebagai jurnalis selama hampit 9 tahun di media nasional Republika, juga laman online Republika.co.id. Saya telah menulis ribuan artikel saat bekerja di media ini.


Beberapa pengalaman istimewa adalah mewawancarai CEO, pimpinan perusahaan berbagai lini bisnis di Indonesia pada umumnya, dan Bali khususnya. Beberapa contoh tulisan saya posting di kolom review pada blog ini.
Founder dan CEO Rhadana Group, Rainier H Daulay
Founder dan Chairman BPR Lestari, Alex Purnadi Chandra
Pendiri Suryani Institute For Mental Health, Luh Ketut Suryani
Direktur Utama Bamboomedia Cipta Persada, Putu Sudiarta
Founder dan Owner Joger, Joseph Theodorus Wulianadi (Pak Joger)
Owner Coco Group, I Nengah Natyanta
Founder dan CEO Mangsi, Made Windu Segara Senet
Founder Tjampuhan Group, Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati
Owner Bali Pod Chocolate, IGAA Indra Trimafo Yudha
Profil Robin Lim, Bidan yang Mengampanyekan Persalinan Alami
Profil Robin Lim, Bidan Profesi Mulia
Saya menerima kerja sama advetorial dalam bentuk content placement, job review, sponsored post, penulisan artikel berbagai niche, giveaway, iklan afiliasi, dan bentuk kerja sama lainnya.
Semua tulisan saya adalah berdasarkan pengalaman pribadi, ulasan, riset primer dan sekunder yang saya lakukan sendiri. Saya sampaikan semuanya secara jujur dan dapat dipertanggungjawabkan. Silakan ajukan pertanyaan atau hubungi saya melalui email/ salah satu akun media sosial.
Facebook: muthe_forester@yahoo.co.id
Instagram: @muthe_bogara
YouTube: Maetami Mainaka
Email: mramadhani87@gmail.com
PROYEK MENULIS BUKU
Buku Cerita Sukses 100 Alumni Teknik Industri Intitut Teknologi Bandung (ITB) (Masih berlangsung)
SPONSORED POST & BACK LINK
1. Temukan Backlink Berkualitas Hanya di Jawalink
2. Menghilangkan Noda Krayon pada Pakaian Gak Pake Lama! Ini Tipsnya
3. Tabungan Umrah Hadiah Terbaik untuk Orang Tua
4. Sempurnakan Tahun Barumu dengan Yamaha All New XSR155 dan WR155 R
5. Cara Mencuci Sepatu Putih Supaya Tampak Baru
Terima kasih sudah berkunjung 🙂