Melatih Autisi Remaja tentang Perawatan Diri saat Menstruasi September 9, 2024 Autisi remaja, khususnya perempuan membutuhkan waktu lebih lama untuk menyesuaikan diri dan memahami perubahan dalam hidupnya di masa pubertas, seperti tumbuh rambut-rambut halus di beberapa bagian tubuh, memakai bra, keputihan, dan menstruasi.